Kamis, 03 November 2011

Tips untuk memilih dan membeli GPS :


1.      Membeli gps seharusnya berdasarkan kebutuhan yang sedang sangat diperlukan, misalnya untuk bisnis sewa mobil, berwisata, outing kantor dan lainnya. Kegiatan – kegiatan tersebut butuh alat yang dapat melacak kendaraan untuk keamanan dan keperluan penting yang dipasang di mobil, motor ataupun kendaraan pribadi anda lainnya.

2.      Jika anda membutuhkan gps untuk navigasi dan membantu anda untuk menemukan jalan ketika anda tersesat di suatu tempat, gps yang tepat untuk digunakan sesuai dengan permasalahan tersebut adalah gps garmin.

3.      Jika anda memerlukan alat untuk menghitung luas atau membuat rute penting, pilihan gps yang tepat adalah tipe GPS mapping seperti garmin gpsmap 76 csx / 60 csx.

4.      Jika kebutuhan anda untuk melacak atau memantau kendaraan atau mobil sewaan anda berarti anda harus membeli gps tipe tracking.

5.      Jika untuk keperluan survey sebaiknya gps yang anda beli adalah gps yang memiliki skala tinggi seperti gps tipe geodetik.

0 komentar:

Posting Komentar